INFO KEGIATAN SEKOLAH

Ditulis Oleh Admin

Senin, 19 Feb 2024

SMKN 8 Bandung
5 – 16 Februari 2024

Bapak/Ibu orangtua/wali siswa/siswi kami senantiasa memperbaiki semua sistem yang ada untuk kemajuan bersama, maka mohon ijin untuk menginformasikan kegiatan sekolah pekan ini :

1. Kegiatan Sosialisasi Kriteria Kelulusan Kelas XII

2.Pembuatan trainer refrigerasi untuk pembelajaran HVACR kelas XI dan XII

3. Sosialisasi Cai 8 dan launcing Cai 8

4. Monev sekolah PK dari disdik dan KCD

5. Mentoring siswa Kelas X

6. Mie sedap dan Top Coffiee go to school

7. Pembenahan pagar di lapang basket

8. Pembenahan halaman untuk lapangan parkir di depan TEFA panasonic

9. Kegiatan Pembinaan wali kelas X, XI dan XII tentang kedisiplinan

Demikian informasi kegiatan sekolah di pekan ini. Semoga dengan adanya informasi ini Bapak/Ibu lebih mengenal SMKN 8 Bandung.

Kritik dan Saran untuk sekolah dapat melalui link :
https://bit.ly/Smkn8

Motivasi Pekan ini
=========================
“Anak-anak belajar caranya tersenyum dari orang tua mereka. Bagaimanapun keadaannya, mereka adalah mutiara hati yang diberikan langsung oleh Tuhan.”